Bandar Udara Internasional Dubai

Bandara Internasional Dubai (IATA: DXB, ICAO: OMDB) (Arab: مطار دبي الدولي‎) adalah sebuah bandara internasional yang melayani Dubai, sebuah kota sekaligus emirat di Uni Emirat Arab.

Bandara ini adalah sebuah hub bagi maskapai penerbangan internasional Dubai, Emirates.

Pada tahun 2005, bandara ini telah melayani 24.7 juta penumpang

Bandara Internasional Dubai akan dilengkapi dengan Bandara Internasional Dubai World Central, sebuah bandara 140 km² baru yang akan membantu menangani pertambahan penumpang pada masa depan.

Sejarah

Bandara Internasional Dubai dirancang pada tahun 1959, saat Sheikh Rashid bin Saeed Al Maktoum mengorder konstruksi bandara tersebut. Bandara ini diresmikan pada tahun 1960 dengan penerbangan pesawat DC-3 dan menjadi rumah bagi 9 maskapai penerbangan. Hari ini, bandara Dubai menangani semua jenis pesawat jet.

Pada tanggal 3 Juli 1988, Iran Air Penerbangan 655, yang mana terbang pada rute Tehran-Bandar Abbas-Dubai, ditembak jatuh oleh USS Vincennes CG-49 antara Bandar Abbas dan Dubai selama pesawat tersebut terbang di atas kapal USS Vincennes. 290 penumpang tewas dalam insiden ini.

Pada tanggal 28 Juli 2001, seorang laki-laki bernama Djamel Beghal ditangkap di Bandara Internasional Dubai saat transfer penerbangan dari Pakistan menuju penerbangan ke Eropa. Beghal dituduh menjadi bagian dari serangan kedubes Paris di UAE. Orang yag diduga sebagai anggota Al-Qaeda itu dibawa ke Perancis, dimana dia menarik kembali bagian dari pernyataanya. Plot teror tersebut dibongkar oleh otoritas Perancis, Belgia, dan Belanda.

Bagian dari Terminal 3 di bandara Dubai runtuh pada tanggal 28 September 2004 saat fase konstruksi. Terminal tersebut didesain oleh arsitek Perancis, Paul Andreu. Andreu juga mendesain Terminal 2E di Bandara Internasional Charles de Gaulle di Paris, yang mana bagian struktur Terminal 2E runtuh pada tanggal 23 Mei 2004.

Ekspansi

Bandara Internasional Dubai sekarang sedang mengalami ekspansi besar dengan konstruksi Terminal 3 dan landasan pacu baru yang memiliki lebar 60 m. Ekspansi ini akan membuat nyaman pesawat Airbus A380.

Bandara ini juga mengalami ekspansi untuk membangun 2 stasiun di Green Line dari Dubai Metro untuk dibangun secara kompleks. Satu stasiun akan dibangun pada Terminal 1 dan yang lainnya dibangun pada Terminal 3. Sistem Metro tidak dapat diduga operasinya sampai 2012.

Dubai Duty Free

Bandara Internasional Dubai adalah rumah bagi Dubai Duty Free, yang mana secara luas diketahui sebagai surga perbelanjaan Duty Free terbaik di dunia berdasarkan beberapa alasan. Harga menarik dan kualitas terbaik berputar di sini. Ada banyak toko di antara Bandara Internasional Dubai.

Maskapai Penerbangan

Maskapai penerbangan dengan layanan regular menuju Dubai termasuk:

Maskapai Tujuan Terminal
Aeroflot Moscow-Sheremetyevo 1
African Express Airways Aden, Al Mukalla, Berbera, Mogadishu, Mombasa, Nairobi 1
Air Algérie Algiers 1
Air Berlin Berlin-Tegel 2
Air Blue Islamabad, Karachi, Lahore, Peshawar 2
Air China Beijing-Capital 1
Air France Paris-Charles de Gaulle 1
Air Finland Charter: Helsinki 2
Air India Bangalore, Chennai, Delhi, Goa, Hyderabad, Kolkata, Mumbai 1
Air India Express Amritsar, Chennai, Coimbatore, Jaipur, Lucknow, Kochi, Kozhikode, Mangalore, Mumbai, Pune, Thiruvananthapuram, Tiruchirapalli 2
airBaltic Riga 1
Alexandria Airlines Alexandria-El Nouzha 2
Ariana Afghan Airlines Jeddah, Kabul, Kandahar, Kuwait 2
Arkefly Amsterdam [begins 3 November] 1
Armavia Yerevan 1
Austrian Airlines Vienna 1
AVE.com Kandahar, Sharjah 2
Azerbaijan Airlines Baku 1
Bahrain Air Bahrain 1
BH Air Seasonal: Sofia 1
Biman Bangladesh Airlines Chittagong, Dhaka, London-Heathrow, Sylhet 1
British Airways London-Heathrow 1
Bulgaria Air Seasonal: Sofia 1
Caspian Airlines Ahwas, Tabriz, Tehran-Imam Khomeini 2
Cathay Pacific Hong Kong 1
China Eastern Airlines 5 Kunming, Shanghai-Pudong 1
China Southern Airlines Beijing-Capital, Guangzhou, Jeddah 1
Condor Flugdienst Seasonal: Colombo [begins 5 November], Frankfurt 1
Daallo Airlines Djibouti 1
Delta Air Lines Atlanta 1
Djibouti Air Djibouti City 1
EgyptAir Alexandria-El Nouzha, Cairo 1
Emirates Abidjan, Accra, Addis Ababa, Ahmedabad, Amman, Amsterdam, Athens, Auckland, Baghdad [begins 13 November], Bahrain, Bangalore, Bangkok-Suvarnabhumi, Barcelona, Basra, Beijing-Capital, Beirut, Birmingham, Brisbane, Bucharest-Henri Coanda, Budapest, Buenos Aires-Ezeiza [begins 3 January], Cairo, Cape Town, Casablanca, Chennai, Christchurch, Colombo, Coimbatore, Copenhagen, Dakar, Dallas/Fort Worth [begins 2 February], Damascus, Dammam, Dar es Salaam, Delhi, Dhaka, Doha, Dublin [begins 9 January], Durban, Düsseldorf, Entebbe, Frankfurt, Geneva, Glasgow-International, Guangzhou, Hamburg, Harare [begins 1 February], Helsinki, Hong Kong, Houston-Intercontinental, Hyderabad, Islamabad, Istanbul-Atatürk, Jakarta-Soekarno-Hatta, Jeddah, Johannesburg, Karachi, Khartoum, Kochi, Kolkata, Kozhikode, Kuala Lumpur, Kuwait, Lagos, Lahore, Larnaca, Lisbon, London-Gatwick, London-Heathrow, Los Angeles, Luanda, Lusaka [begins 1 February], Madrid, Mahé, Malé, Malta, Manchester, Manila, Mauritius, Medina, Melbourne, Milan-Malpensa, Moscow-Domodedovo, Mumbai, Munich, Muscat, Nairobi, New York-JFK, Newcastle upon Tyne, Nice, Osaka-Kansai, Oslo-Gardermoen,Paris-Charles de Gaulle, Perth, Peshawar, Prague, Riyadh, Rio de Janeiro-Galeão [begins 3 January], Rome-Fiumicino, San Francisco, Sana'a, São Paulo-Guarulhos, Seattle/Tacoma [begins 1 March], Seoul-Incheon, Shanghai-Pudong, Singapore, Sofia, St.Petersburg [begins 1 November], Stockholm-Arlanda, Sydney, Tehran-Imam Khomeini, Thiruvananthapuram, Tokyo-Narita, Toronto-Pearson, Tripoli [resumes 26 March], Tunis, Venice-Marco Polo, Vienna, Zürich 3
Enter Air Katowice
Eritrean Airlines Asmara, Karachi [begins 27 November], Lahore 2
Ethiopian Airlines Addis Ababa 1
Euro-Asia Air Atyrau 2
Fars Air Qeshm Asalouyeh, Bandar Abbas, Chah Bahar, Kish, Lar, Qeshm, Zahedan 2
Finnair Seasonal: Helsinki 1
Flydubai Abha, Addis Ababa, Ahmedabad, Aleppo, Alexandria-Borg el Arab, Amman, Arbil, Ashgabat, Bahrain, Baku, Beirut, Belgrade [begins 10 November], Chittagong, Colombo, Damascus, Dammam, Dhaka, Djibouti, Doha, Donetsk, Gassim, Hyderabad, Istanbul-Sabiha Gökçen, Jeddah, Kabul, Karachi, Kathmandu, Kazan, Kharkiv, Khartoum, Kiev-Boryspil, Kuwait, Lucknow, Luxor, Muscat, Najaf, Port Sudan, Riyadh, Samara, Sohag, Sulaimaniyah, Tbilisi [begins 4 November], Ufa, Yanbu, Yekaterinburg, Yerevan 2
Georgian Airways Tbilisi 1
GMG Airlines Dhaka, Karachi 2
Gryphon Airlines Bagram, Kandahar, Kuwait, Ras al Khaimah 2
Gulf Air Bahrain 1
Hainan Airlines Beijing-Capital, Luanda 1
I-Fly Moscow-Vnukovo 2
IndiGo Delhi, Mumbai 1
Iran Air Bandar Abbas, Isfahan, Shiraz, Tehran-Imam Khomeini 1
Iran Aseman Airlines Abadan, Bahrain, Bandar Abbas, Bandar Lengeh, Bushehr, Gheshm, Lar, Mashhad, Muscat, Shiraz, Kermanshah, Tehran-Imam Khomeini, Zahedan 2
Iraqi Airways Arbil, Baghdad, Basra, Mosul, Najaf 1
Jazeera Airways Bahrain, Kuwait 1
Jet Airways Chennai, Delhi, Hyderabad, Mumbai 1
Jordan Aviation Amman, Aqaba 1
Jubba Airways Berbera, Djibouti, Mogadishu 2
Jupiter Airlines Arbil, Baghdad, Basra 2
Kabo Air Kano 1
Kam Air Kabul 1
Kenya Airways Nairobi 1
Kish Air Gheshm, Isfahan, Kish, Tabriz 2
Kingfisher Airlines Bangalore, Delhi, Mumbai 1
KLM Amsterdam 1
Korean Air Seoul-Incheon 1
Kurdistan Airlines Arbil
Kuwait Airways Kuwait, Muscat 1
Kyrgystan Aircompany Bishkek 1
Libyan Airlines Benghazi, Tripoli 1
Lufthansa Frankfurt, Munich 1
Mahan Air Tehran-Imam Khomeini 1
Malaysia Airlines Karachi, Kuala Lumpur 1 1
Middle East Airlines Beirut 1
Nas Air Riyadh, Jeddah, Dammam 1
Nasair Asmara 2
Nepal Airlines Kathmandu 1
Norwegian Air Shuttle Seasonal: Copenhagen, Oslo-Gardermoen, Stockholm-Arlanda 2
Oman Air Beirut, Kuwait, Muscat, Salalah 1
Onur Air Istanbul-Atatürk 1
Pakistan International Airlines Bahawalpur, Dera Ghazi Khan, Faisalabad, Islamabad, Karachi, Lahore, Multan, Peshawar, Quetta 1
Philippine Airlines Manila 1
Qatar Airways Doha 1
Rossiya Seasonal: St.Petersburg 1
Royal Brunei Airlines Bandar Seri Begawan, London-Heathrow 1
Royal Jordanian Amman
Seasonal: Aqaba, Muscat
1
RusLine Krasnodar
RwandAir Kigali, Lilongwe 2
Safi Airways Kabul 1
Saudi Arabian Airlines Dammam, Jeddah, Madinah, Riyadh 1
Shaheen Air International Islamabad, Karachi, Lahore, Peshawar 1
S7 Airlines Novosibirsk 1
Singapore Airlines Cairo, Singapore 2 1
Smart Wings Prague 1
Somon Air Dushanbe, Jeddah 1
SriLankan Airlines Colombo, Kuwait 1
Sudan Airways Doha, Khartoum 1
Swiss International Air Lines Muscat, Zürich 1
Syrian Air Damascus 1
TAAG Angola Airlines Luanda 2
Taban Air Mashhad 2
TAROM Bucharest-Henri Coandă 1
Tatarstan Airlines Kazan 1
Thai Airways International Bangkok-Suvarnabhumi 1
Toumaï Air Tchad N'djamena 3 2
Travel Service Airlines Prague 2
Tunisair Beirut, Tunis 1
Turkish Airlines Istanbul-Atatürk 1
Turkmenistan Airlines Ashgabat 2
Ukraine International Airlines Kiev-Boryspil 1
United Airlines Washington-Dulles 1
United Airways Dhaka 4 2
Ural Airlines Chelyabinsk, Kazan, Krasnodar, Krasnoyarsk, Mineralnye Vody, Nizhny Novgorod, Novosibirsk, Samara, Ufa, Yekaterinburg 1
Uzbekistan Airways Tashkent 1
Virgin Atlantic Airways London-Heathrow 1
Yemenia Aden, Bahrain, Dhaka, Jakarta-Soekarno-Hatta, Kuala Lumpur, Kuwait, Riyadh, Sana'a 1

Maskapai Penerbangan Kargo

  • Air France
  • Cathay Pacific
  • DAS Air Cargo
  • Dragon Air
  • EVA Air Cargo
  • Emirates SkyCargo
  • FedEx
  • KLM
  • MASkargo (Malaysia Airlines Cargo)
  • Polar Air Cargo
  • Qatar Airways
  • Royal Airlines
  • Scandinavian Airlines System
  • Shaheen Air International
  • Singapore Airlines Cargo
  • Star Air
  • Tarom Cargo
  • UPS

Pranala luar

Terdaftar dalam kategori berikut::
Tulis komentar
Kiat & Petunjuk
Lufthansa
16 july 2014
Dubai is a city of superlatives. The places of interest are bigger, more fantastic and more impressive than anywhere else in the world. Experience the city with our Lufthansa Travel Guide for Dubai.
Khaled ☤
27 september 2012
Terminals 1 (all airlines) and 3 (emirates) are huge so prepare yourselves for some walking! Facilities are amazing and the duty free has everything u'll need. Terminal 2 (fly dubai) is small and old.
Simple Discoveries
6 september 2016
Shopping mall meets airport meets architectural marvel. Just be sure which terminal you're coming in to or out of. FlyDubai is Terminal 2 & is NOT connected!
Yasser G
15 february 2013
Very sophisticated airport, definitely one if the best i have seen. The information center is your guide to anywhere even you can scan your boarding to see what gate and route to it. Free WiFi
Aashna S
10 january 2018
Very clean airport. Fantastic food options. Alcohol is served at the airport. No flight announcements which keeps the airport peaceful. Just don't miss your flight!
Lina
14 february 2019
WiFi, ATMs, duty free, kids area, baggage storage, prayer rooms, showers, pharmacies, lounges, cafes and restaurants.. and many other services and facilities.
Muat lebih komentar
foursquare.com

Hotel di dekatnya

Lihat semua hotel Lihat semua
Majan Studio in Madison Residences

mulai $0

Sama Sama - Al Barari

mulai $0

Al Habtoor Polo Resort

mulai $120

Arjan,Lincoln Park,311, Studio beds,

mulai $0

Luxurious Villa For A higher Quality of Living Polo Homes

mulai $0

Arabian Ranches Golf Club

mulai $68

Pemandangan direkomendasikan terdekat

Lihat semua Lihat semua
Tambahkan ke Daftar Keinginan
Saya pernah ke sini
Dikunjungi
D1 Tower

D1 Tower merupakan sebuah menara penghunian bertingkat 80 di Culture

Tambahkan ke Daftar Keinginan
Saya pernah ke sini
Dikunjungi
Dubai Dolphinarium

Dubai Dolphinarium is the first fully air-conditioned indoor

Tambahkan ke Daftar Keinginan
Saya pernah ke sini
Dikunjungi
Adventureland (United Arab Emirates)

Adventureland is a family entertainment center in Sharjah, UAE,

Tambahkan ke Daftar Keinginan
Saya pernah ke sini
Dikunjungi
Dubai Opera House

The Dubai Opera House is the cultural centre of the proposed Lagoons

Tambahkan ke Daftar Keinginan
Saya pernah ke sini
Dikunjungi
Museum Dubai

Dubai Museum (bahasa Arab: متحف دبي) merupakan museum utama di Dubai,

Tambahkan ke Daftar Keinginan
Saya pernah ke sini
Dikunjungi
Hindu Temple, Dubai

Hindu Temple, Dubai (referred to locally as Shiva and Krishna Mandir)

Tambahkan ke Daftar Keinginan
Saya pernah ke sini
Dikunjungi
Dubai Gold Souk

Dubai Gold Souk (bahasa Arab: دبي سوق الذهب) atau Gold Souk, meru

Tambahkan ke Daftar Keinginan
Saya pernah ke sini
Dikunjungi
Saeed Al Maktoum House

Saeed Al Maktoum House merupakan sebuah bangunan bersejarah dan bekas

Tempat wisata yang sama

Lihat semua Lihat semua
Tambahkan ke Daftar Keinginan
Saya pernah ke sini
Dikunjungi
Bandar Udara Internasional Changi Singapura

Bandar Udara Internasional Changi Singapura (bahasa Inggris: Singapore

Tambahkan ke Daftar Keinginan
Saya pernah ke sini
Dikunjungi
Bandar Udara Internasional Doha Baru

Bandar Udara Internasional Hamad (IATA: DOH, ICAO: OTHH)

Tambahkan ke Daftar Keinginan
Saya pernah ke sini
Dikunjungi
Bandar Udara Internasional Incheon

Bandar Udara Internasional Incheon Шаблон:Airport codes (한국어.

Tambahkan ke Daftar Keinginan
Saya pernah ke sini
Dikunjungi
Bandar Udara Chitose Baru

Bandar Udara Chitose Baru (新千歳空港, Shin-Chitose Kūkō) (IA

Tambahkan ke Daftar Keinginan
Saya pernah ke sini
Dikunjungi
Bandar Udara Antalya

Bandar Udara Antalya merupakan bandar udara yang terletak di Antalya,

Lihat semua tempat yang sama