Pura Tirta Empul

Pura Tirta Empul adalah pura Hindu di tengah pulau Bali, Indonesia, tepatnya di Kecamatan Tampaksiring, Kabupaten Gianyar, yang terkenal dengan air sucinya di mana orang Hindu Bali mencari penyucian.

Mitologi

Diceritakan bahwa Raja Mayadenawa bersikap sewenang–wenang dan tidak mengijinkan rakyat untuk melaksanakan upacara-upacara keagamaan untuk mohon keselamatan dari Tuhan Yang Maha Esa. Setelah perbuatan itu diketahui oleh Para Dewa, maka para dewa yang dikepalai oleh Bhatara Indra menyerang Mayadenawa. Mayadenawa kalah dan melarikan diri hingga di sebelah Utara Desa Tampak siring. Dengan kesaktiannya ia menciptakan sebuah mata air beracun mengakibatkan laskar Bhatara Indra yang mengejarnya gugur akibat minum air tersebut. Melihat hal ini Bhatara Indra segera menancapkan tombaknya dan "air keluar dari tanah" (Tirta Empul). Air Suci ini dipakai memerciki para Dewa sehingga tidak beberapa lama bisa hidup lagi seperti sedia kala.

Pembangunan pura

Pura Tirta Empul dibangun pada 962 M selama wangsa Warmadewa (dari abad ke-10 hingga ke-14), di tempat adanya mata air besar.

Di sisi kiri pura terdapat sebuah vila modern di atas bukit, dibangun untuk kunjungan Presiden Sukarno dalam tahun 1954, yang sekarang digunakan sebagai tetirah bagi tamu-tamu penting.

Lihat pula

Шаблон:Portal

  • Hindu Bali

Pustaka

  • "Bali Handbook" oleh Bill Dalton - Moon Travel Handbooks, Edisi Pertama Desember 1989, halaman 490/491: "Seeking protective blessings and deliverance from illness, people journey from all over Bali to bath in this sacred cleansing spring where terrifying garuda scowl down on naked bathers floating among the lily pads. Seeing it on a rainy day adds even more mystery to the site."
Terdaftar dalam kategori berikut::
Tulis komentar
Kiat & Petunjuk
Kate Boyko
23 july 2015
Holly spring is believed to purify energy. You have to go through certain procedure - make offering, meditate, "shower" and drink holly water. You have to wear sorong. They have lockers for your stuff
The Ritz-Carlton
1 september 2015
The temple pond of Tirta Empul produces fresh water each day and travelers often immerse themselves in the natural spring. This is reflected in the temple’s name, which translates to “Holy Spring.”
Eric Kim
10 september 2018
Very unique Temple. U can have a different experience in this temple. Change your clothes and get inside of the holly water. View itself is very nice.
Ondřej Svoboda
8 august 2014
Don't miss the pond where the spring is coming from the ground, it's from where all the holy water is coming from. Avoid full moon and new moon days when it's supposed to be crowded.
Jetset Extra
13 august 2012
Each spout has Sanskrit words carved into its mouth, embodying the meaning of that fountain. To know what the word is, the Balinese say, your “third eye” (that of mysticism or intuition) must be open.
The Ritz-Carlton
9 august 2016
Visitors interested in the spiritual fabric of the island can visit the nearby Tirta Empul temple, which inspired many of the design elements at the resort.
Muat lebih komentar
foursquare.com
8.7/10
Hadia Gh. dan 38.379 lebih banyak orang telah di sini
Peta
0.1km from Jl. Tirta Empul, Manukaya, Tampaksiring, Kabupaten Gianyar, Bali 80552, Indonesia Dapatkan arah
Fri-Sat 10:00 AM–6:00 PM
Sun 9:00 AM–6:00 PM
Mon 10:00 AM–6:00 PM
Tue 10:00 AM–5:00 PM
Wed 10:00 AM–6:00 PM

Tirta Empul Temple pada Foursquare

Pura Tirta Empul pada Facebook

Hotel di dekatnya

Lihat semua hotel Lihat semua
Villa Kemuning

mulai $35

Nau villa Ubud

mulai $194

Gunung Kawi House

mulai $38

Villa Obbie Messakh 1

mulai $0

Villa Tukang Bakso

mulai $0

Villa Obbie Messakh 2

mulai $0

Pemandangan direkomendasikan terdekat

Lihat semua Lihat semua
Tambahkan ke Daftar Keinginan
Saya pernah ke sini
Dikunjungi
Candi Gunung Kawi

Candi Gunung Kawi atau Candi Tebing Kawi adalah situs Purbakala yang

Tambahkan ke Daftar Keinginan
Saya pernah ke sini
Dikunjungi
Tegallalang Rice Terraces

Tegallalang Rice Terraces merupakan objek wisata, salah satu

Tambahkan ke Daftar Keinginan
Saya pernah ke sini
Dikunjungi
Desa Penglipuran

Penglipuran adalah salah satu desa adat dari Kabupaten Bangli,

Tambahkan ke Daftar Keinginan
Saya pernah ke sini
Dikunjungi
Puri Lukisan Museum

The Puri Lukisan Museum (Bahasa Indonesia. Museum Puri Lukisan) is the

Tambahkan ke Daftar Keinginan
Saya pernah ke sini
Dikunjungi
Goa Gajah

Goa Gajah adalah gua buatan yang berfungsi seperti tempat ibadah. Gua

Tambahkan ke Daftar Keinginan
Saya pernah ke sini
Dikunjungi
Museum Seni Agung Rai

Museum Seni Agung Rai atau Agung Rai Museum of Art (ARMA) merupakan

Tambahkan ke Daftar Keinginan
Saya pernah ke sini
Dikunjungi
Mandala Wisata Wenara Wana

Mandala Wisata Wenara Wana atau disebut juga Hutan Monyet Ubud

Tambahkan ke Daftar Keinginan
Saya pernah ke sini
Dikunjungi
Bulan Pejeng

Bulan Pejeng adalah sebuah genderang (nekara) perunggu yang dipercayai

Tempat wisata yang sama

Lihat semua Lihat semua
Tambahkan ke Daftar Keinginan
Saya pernah ke sini
Dikunjungi
Ruwanwelisaya

The Ruwanwelisaya is a stupa in Sri Lanka, considered a marvel for its

Tambahkan ke Daftar Keinginan
Saya pernah ke sini
Dikunjungi
Kuil Semua Agama

Kuil Semua Agama (bahasa Rusia: Храм всех религий, bahasa Tatar&#

Tambahkan ke Daftar Keinginan
Saya pernah ke sini
Dikunjungi
Murat Paşa Mosque

The Murat Paşa Mosque (Turkish: Murat Paşa Camii) is an Ottoman m

Tambahkan ke Daftar Keinginan
Saya pernah ke sini
Dikunjungi
Mission San Diego de Alcalá

Mission Basilica San Diego de Alcalá was the first Franciscan mission

Tambahkan ke Daftar Keinginan
Saya pernah ke sini
Dikunjungi
Hsing Tian Kong

Hsing Tian Kong (Шаблон:Zh; also Xingtian Temple or Xingtian Gong)

Lihat semua tempat yang sama